MSFT Beep Test (Multi-Stage Fi APP
Dapat Mengekspor ke file .csv dan membaca di spreadsheet atau excel
Dapat membagikan database ke media sosial
MSFT merupakan singkatan dari Multi-Stage Fitness Tes atau disebut juga The Beep Test. MSFT digunakan untuk mengukur tingkat vo2max seorang atlit atau kadang digunakan juga untuk non athlete.
Ketika orang melakukan tes ini hasilnya adalah level dan shuttle yang mereka dapatkan.
Aplikasi ini dapat menghitung nilai vo2max tanpa menggunakan cara manual, dengan melihat tabel vo2max dari buku.
Caranya sederhana, Anda harus memasukkan nama, level, shuttle lalu klik tombol proses untuk menghitung level dan shuttle menjadi nilai vo2max.
Setelah itu Anda dapat mengklik tombol simpan, untuk menyimpan data Anda ke database di aplikasi ini dan kemudian akan muncul hasil datanya. Jika Anda ingin melihat hasil Anda tanpa mengklik tombol simpan, silakan klik tombol hasil.
Anda dapat memproses hingga 5 orang data. Jika Anda hanya menginput di bawah 5 data, hasil data tidak akan muncul secara otomatis. Tetapi Anda harus mengklik tombol hasil di aplikasi ini.