Lihat fasilitas/sarana dan prasarana yang ada di Kampus Universitas Majalengka dari tempat anda melalui Aplikasi VR Unmaku, anda dapat melihat sarana dan prasarana seperti ruangan-ruangan kelas, kantin, laboratorium dan masjid yang ada di kampus universitas majalengka.
[+] Persyaratan Sistem dan Kebutuhan Alat
* Android 5.0 atau lebih tinggi
* Mendukung Virtual Reality
* Kacamata Google VR Cardboard atau sejenisnya