Transhub Mitra APP
Layanan Transhub.id menawarkan pengiriman barang on-demand melalui plaorm digital. Mitra Transub.id dapat menggunakan aplikasi ini untuk menerima pesanan pengiriman dengan mengisi rincian seper alamat penjemputan, alamat tujuan, jenis barang, dan waktu pengiriman yang diinginkan. Aplikasi ini kemudian mencocokkan pesanan dengan armada kendaraan yang tersedia dan terdekat dengan lokasi penjemputan.
Dalam system kemitraan transhub.id ini, armada kendaraan yang digunakan untuk pengiriman barang dak terbatas pada kendaraan perusahaan. Armada tersebut dapat terdiri dari kendaraan independen atau mitra yang terdaar dalam aplikasi Transhub.id. Dengan demikian, pengguna aplikasi dapat memanfaatkan kapasitas kendaraan yang lebih luas dan mengopmalkan penggunaannya.