Desain ruang kamar APP
Cara sederhana untuk membuat visual ruang kamar tampak lebih luas adalah memakai warna putih mulai dari dinding, furniture, hingga kain seprai dan gorden semuanya putih. Ini mungkin tampak sangat netral, tapi ini adalah solusi yang baik, karena dapat menghasilkan kamar tidur yang lebih luas, lebih bercahaya dan tentunya bersih.
Anda juga bisa membuat hiasan yang dapat mengalihkan pandangan pada dimensi ruangnya. Hal ini dapat dicapai dengan dinding berwarna terang, lalu hiasilah dengan wall sticker diatasnya. Berikut ini desian ruang kamar.