Melalui aplikasi Jawara e-Gov, bisa mengakses semua layanan informasi terkait Pemerintah Provinsi Banten. Jawara e-Gov merupakan portal terbaru yang di produksi oleh Pemerintah Provinsi Banten untuk penerapan e-Gov di Provinsi Banten, hal ini dikarenakan dinamika zaman yang semakin kekinian, serba digital, serba online, serba cepat tepat akurat dan transparan.
Melalui aplikasi Jawara e-Gov bisa kapan saja dan dimana saja mengakses informasi seputar Pemerintah Provinsi Banten