DINUSVERSE APP
Dinusverse merupakan aplikasi SiAdin Mobile yang terintegrasi dengan SiaDIN Web yang sudah ada sebelumnya jadi harapannya bisa menjadi jalur pintas untuk fitur fitur utama didalamnya. Aplikasi ini menghadirkan sejumlah fitur seperti Jadwal Kuliah, Kartu Rencana Studi (KRS), Kartu Hasil Studi (KHS) hingga statistik Akademik mahasiswa dengan tampilan visual menarik yang dapat di akses sewaktu – waktu.