Cara Cek Saldo Bank Sumut Onli APP
Bank Sumut salah satu BUMD Pemprov Sumatera Utara, menjadikan layanan digital sebagai fokus perusahaan ke depan. Bank sumut akan gencar melakukan transformasi sistem pembayaran. Bank ini berencana untuk meluncurkan uang elektronik kartu dan mobile banking tahun 2020 ini.
Nasabah Pengguna dapat menggunakan layanan Internet Banking Personal Bank sumut untuk mendapatkan informasi dan atau melakukan transaksi perbankan yang telah ditentukan oleh Bank. Pada saat pertama kali menggunakan layanan Internet Banking Personal Bank Sumut, Nasabah Pengguna diharuskan melakukan aktivasi di situs Internet Banking Personal Bank Sumut dengan cara memasukkan User ID dan Token yang diperoleh dari Bank dan melakukan create Password Internet Banking Personal Bank Sumut. Dengan layanan tersebut nasabah dapat cek saldo bak Sumut secara online dan ATM.
Selain bisa cek saldo secara online, penggunaan ATM juga tetap bisa dilakukan oleh nasabah. Apa saja yang bisa dilakukan ketika mengaktifkan internet banking bank Sumut? Selain mengetahui cara cek saldo bank Sumut secara online, cek mutase, transfer, pembelian pulsa, pembayaran universitas dan yang terbaru adalah dapat menarik uang tanpa melalui ATM. Hal ini dapat membantu nasabah bagaimana cara cek saldo secara cepat dan aman.
Dengan menggunakan layanan secara online, nasabah bank Sumut bisa melaksanakan semua transaksi perbankan dan juga cek saldo dimana saja dan kapan saja secara mudah dan aman.